Coffee Morning KPPBC TMP Juanda Bersama Pengusaha Kawasan Berikat
Kamis, 22 januari 2015, KPPBC TMP Juanda mengadakan acara coffee morning dengan para pengusaha yang mendapat fasilitas Kawasan Berikat. Coffee morning dimulai pukul 10.00 WIB bertempat di Aula KPPBC TMP Juanda diawali dengan sambutan dari Kepala KPPBC TMP Juanda, Iwan Hermawan yang membahas masalah dan kendala yang sering dialami oleh para pengusaha Kawasan Berikat dan megulang kembali ketentuan-ketentuan di bidang Kawasan Berikat.